MEETING POINT :
Bandara, Stasiun Kota, Terminal Brawijaya, Hotel sekitar pusat kota Banyuwangi.
INCLUDE :
Harga sudah termasuk:
✓ Transportasi AC selama tour menggunakan Elf
✓ Akomodasi selama 2 malam di hotel *2 (Kamar mandi dalam, AC, TV)
✓ Konsumsi sesuai program
✓ Air mineral
✓ Izin dan tiket masuk destinasi wisata
✓ Kapal ke dan dari pulau Menjangan dan pulau Tabuhan
✓ Izin kegiatan snorkelling
✓ Snorkeling set
✓ Jaket pelampung
✓ Dokumentasi underwater
✓ Perahu penyebrangan dari Rajegwesi ke Green Bay
✓ Masker gas
✓ Guide
EXCLUDE :
Harga belum termasuk:
- Asuransi
- Pengeluaran pribadi selama tour
- Tiket pesawat/kereta dari dan ke Banyuwangi
ITINERARY :
Hari Pertama
07:00 Penjemputan di Bandara / Stasiun / Hotel
08:00 Mengunjungi taman De Djawatan
10:00 Berangkat menuju Desa Rajegwesi
12:00 Sampai di Rajegwesi menyeberang ke Green Bay
13:00 Free agenda di Green Bay dan Pantai Batu
14:00 Meninggalkan Green Bay, menuju ke Red Island
14:30 Makan siang
15:30 Mengunjungi Red Island
19:00 Makan malam
20:00 Check-in Hotel
20:30 Peserta open trip Banyuwangi 3D2N dipersilahkan istirahat untuk
mempersiapkan tour di hari berikutnya
Hari Kedua
04:00 Menuju Pantai Watudodol
05:00 Menyeberang ke pulau Tabuhan (Menyaksikan sunrise selat Bali dari atas
kapal)
05:30 Agenda bebas dan photo session di pulau Tabuhan
06:00 Menuju pulau Menjangan
06:30 Makan pagi
07:00 Sampai di pulau Menjangan, snorkeling di spot pertama
08:00 Snorkeling di spot kedua
09:00 Agenda bebas dan photo session di dermaga pulau Menjangan
10:00 Meninggalkan pulau Menjangan
11:00 Sampai watudodol dan bilas – bilas
12:00 Makan siang dan menuju Baluran
13:00 Sampai di Baluran, explore savana Bekol dan menara pandang
14:00 Explore mangrove trail dan pantai Bama
17:00 Meninggalkan Baluran
19:00 Makan malam
20:00 Peserta open trip Banyuwangi 3D2N dipersilahkan stirahat untuk persiapan
tour ke Ijen
23:30 Persiapan naik ke Ijen
Hari Ketiga
00:00 Menuju area kawah Ijen (Breakfast box)
02:00 Sampai di paltuding dan dilanjut tracking
03:30 Sampai di kawah Ijen, bila beruntung bisa menyaksikan blue fire serta
sunrise
06:00 Kembali ke Paltuding
08:00 Sampai di Paltuding peserta diantar ke hotel untuk bersih-bersih, istirahat
dan persiapan checkout
11:00 Check out hotel dan mengunjungi pusat oleh - oleh khas Banyuwangi
(Optional)
12:00 Drop Bandara / Hotel / Stasiun dan tour berakhir
Catatan: Kunjungan ke Green Bay terkadang diganti dengan kunjungan ke pantai Wedhi Ireng dengan mempertimbangkan keterbatasan waktu jika rombongan datang di Banyuwangi terlalu siang karena faktor lalu lintas yang padat atau kemacetan karena kecelakaan / kegiatan umum yang tidak dapat dihindari
Syarat dan Ketentuan:
• Open trip akan dilaksanakan ketika memenuhi kuota minimum 6 peserta,
atau tetap berjalanan walaupun kuota minimum tidak penuh dengan
penyesuaian harga yang disepakati peserta
• Itinerary tidak baku dan dapat berubah karena kondisi di lapangan
tanpa mengganggu agenda secara keseluruhan
• Batas usia peserta minimal 1 tahun dan maksimal 65 tahun dalam kondisi sehat
• Peserta dibawah 5 tahun yang tidak mengambil kursi sendiri dikenakan biaya 50%
top of page
Rp1.800.000,00Harga
Belum ada UlasanBagikan pemikiran Anda.
Jadilah yang pertama untuk meninggalkan ulasan.
bottom of page